Hasil Trading 13 - 15 Maret 2017

By Sony Wijaya | 18 Maret 2017 | Kategori:

hasil belajar trading investasi saham forex sonytrade fomc the fed menaikkan suku bunga Official Cash Rate

Minggu ini pergerakan market khususnya Rabu malam / Kamis subuh mulai bergejolak. Disebabkan adanya event FOMC. The Fed menaikkan suku bunganya dari 0,75% menjadi 1%.

Seperti yang sudah diprediksikan para ahli, market bakal volatile. Terjadi trend panjang. Dikira dollar bakal menguat jika suku bunga dinaikkan, ternyata malah melemah.

Tapi begitulah yang namanya market. Market penuh dengan ketidakpastian. Isu, gosip dan rumor bisa dipermainkan sedemikian rupa sehingga banyak trader "terjebak".

Pepatah Buy on Rumors, Sell on News sering terjadi ketika sebelum news di gadang-gadang akan terjadi begini begitu. Kemudian pada kenyataannya, setelah news justru yang terjadi adalah sebaliknya.

Oleh karena itu jika ada news besar, tindakan paling bijaksana adalah keluar sebelum moment news berlangsung. Hindari news - news besar.

Berikut hasil trading minggu ini ( Senin - Rabu )




Pekan depan tidak ada news besar lagi. Diperkirakan pergerakan market slow - slow saja. Hanya di hari kamis pagi jam 04.00 ada news dari NZD, yaitu Official Cash Rate dan RBNZ Rate Statement. Event ini semacam FOMC nya negara NZD. Perlu di waspadai.

Kami berencana trading pair USD - NZD sampai hari rabu malam saja. Semoga pekan depan trading kita diberi kelancaran, AMIN. Happy Trading all.

SALAM PROFIT KONSISTEN dan OPTIMAL.


0 Response to "Hasil Trading 13 - 15 Maret 2017"

Posting Komentar